Sunday, May 16, 2010

9 desain logo yg terkenal,dan biaya yg dikeluarkan

1.Enron Corporation adalah sebuah perusahaan energi Amerika yang berbasis di Houston, Texas, Amerika Serikat. Sebelum bangkrutnya pada akhir 2001.
Spoiler for Enron:

logo ini didesain oleh paul rand pada tahun 1990-an,dan mengeluarkan biaya sebesar $ 33,000



2.ANZ adalah Australia and New Zealand Banking Group Limited,ini merupakan bank terbesar ketiga di Australia
Spoiler for ANZ:

logo ini dibuat pada tahun 2009 lalu,yg memakan biaya pembuatan sebesar $15,000,000


3.NeXT adalah perusahaan komputer yg didirikan oleh Apple Computer di Redwood City, California
Spoiler for NeXT:

logo ini dibuat pada tahun 1986 oleh Paul Rand yg memakan biaya pembuatan sebesar $100,000


4.Pepsi adalah merek minuman ringan yang diproduksi oleh PepsiCo dan dijual di seluruh dunia melalui toko, restoran, dan mesin penjual. Minuman ini dibuat pertama kali pada 28 Agustus 1898 oleh ahli farmasi Caleb Bradham
Spoiler for Pepsi:

logo baru pepsi ini dibuat pada tahun 2009 oleh Arnell Group yg memakan biaya pembuatan sebesar $ 1,000,000


5.London 2012 Olympics ,logo ini dibuat untuk memperingati even olahraga yg diadakan dibeberapa kota diLondon,inggris
Spoiler for London 2012 Olympics:

logo ini dibuat pada tahun 2007 oleh Wolff Ollins yg memakan biaya pembuatan sebesar £ 400,000


6.Glasgow 2014 games adalah logo yg dibuat untuk memperingati sebuah ajang olahraga multinasional. Diadakan setiap empat tahun sekali, melibatkan atlet-atlet terbaik dari negara-negara persemakmuran.Yang akan diadakan di Glasgow,Skotlandia
Spoiler for Glasgow 2014 games:

logo ini dibuat pada tahun 2010 baru2 ini oleh Marque Agency yg memakan biaya pembuatan sebesar £ 95,000


7.Melbourne australia adalah ibu kota negara bagian Victoria di Australia. Melbourne merupakan kota terpenting kedua dari segi bisnis dan kedua terbesar di Australia serta kota terbesar di Victoria. Melbourne merupakan ibu kota Australia tahun 1901-1927.
Spoiler for Melbourne australia:

logo ini dibuat pada tahun 2009 oleh Landor Associates yg memakan biaya pembuatan sebesar $ 240,000


8.Nike adalah salah satu perusahaan sepatu, pakaian dan alat-alat olahraga Amerika Serikat yang merupakan salah satu yang terbesar di dunia.
Spoiler for nike:

logo ini dibuat pada tahun 1971 oleh Carolyn Davidson yg memakan biaya pembuatan sebesar $ 35


9.Twitter adalah sebuah situs mikroblog dan situs web jejaring sosial yang memberikan fasilitas bagi pengguna untuk mengirimkan "pembaharuan" berupa tulisan teks dengan panjang maksimum 140 karakter melalui SMS, pengirim pesan instan, surat elektronik, atau aplikasi seperti Twitterrific dan Twitbin.
Spoiler for twitter:

logo ini dibuat pada tahun 2009 oleh Simon Oxley yg memakan biaya pembuatan sebesar $ 10-15



http://www.kaskus.us/showthread.php?t=4135107

0 comments:

Post a Comment

 

World Wallpaper Dekstop Sponsored by liza Caem