Pernah mengalami bohlam lampu pijar agan rusak? Apa yang biasa agan lakukan kalau bohlam lampu pijar agan ada yang rusak? Kebanyakan dari kita pasti dibuang ke tong sampah bukan? Tapi ane yakin habis baca info ini, agan akan berpikir dua kali untuk membuang bohlam lampu pijar agan yang rusak ke tong sampah. Ternyata bohlam lampu pijar yang rusak itu masih bisa kita olah menjadi sesuatu yang unik dan berguna loh , ini dia beberapa kreatifitas yang bisa kita buat dengan bohlam lampu pijar yang sudah rusak, langsung aja cekidot
Quote:
Quote: 2. Akuarium Bohlam
Suka melihara ikan dan butuh akuarium ? Tapi duit agan lagi cekak? Ini mungkin bisa jadi solusi yang tepat buat anda. Akuarium ini kelihatan keren bukan? |
|
Quote:
Quote: 3. Vas Bunga Bohlam
Pengen ruang tamu atau meja kerja agan kelihatan lebih segar dan menarik, coba taruh bunga dengan vas dari bohlam ini. Vas bunga dari bohlam ini kelihatan simple dan elegan, pasti akan membuat ruang tamu atau meja kerja agan jadi lebih hidup dan segar. Apa yang agan butuhkan hanyalah bohlam lampu pijar, batang logam dan sepotong kayu. |
|
Quote:
Quote:
5. Kapal Dalam Bohlam
Agan hobi dengan kapal atau objek-objek lain yang dibuat dalam botol? Ini bisa jadi tambahan buat koleksi agan. Hanya perlu ketelitian dan kesabaran tentunya dalam membuat kreatifitas yang satu ini. |
http://www.kaskus.us/showthread.php?t=3738723
0 comments:
Post a Comment