Wednesday, February 24, 2010

Cara pembuatan kolam renang



kolam renang memang sudah biasa di lingkungan kita, bahkan sungai atau kali pun bisa dijadikan kolam renang

memang menyenangkan klo kita ada di kolam renang, bisa main-main, pelepas stress dan olahraga. namun, tahukah agan bagaimana proses pembuatan kolam renang? berapa harganya dan berapa lama kira kira di buat? yuk kita lihat.

Spoiler for Step 1:

nah, pertama-tama, kita panggil dulu tukang-tukang pembuat kolam renangnya. biasanya ini bisa 5-6 orang untuk bekerja. namun, sang designer dan kontraktor biasanya datang terlebih dahulu untuk mensurvey keadaan tanah apakah layak atau tidak.


Spoiler for Step 2:

di sini, sang designer dan kontraktor menandai bagian mana yang akan di jadikan kolam renang, dan memilah tanah yang bagus agar tidak merembes ke tanah nantinya.


Spoiler for Step 3:



setelah designer dan kontraktor tersebut menyelesaikan "blue print" mereka, maka di datangkanlah alat-alat berat untuk membuat pondasi. di sini terlihat tanah tersebut sedang dikeruk berdasarkan kedalaman yang diinginkan.


Spoiler for Step 4:



di sini, semua pinggiran-pinggiran semuanya di letakkan di batas-batas kolam tersebut dan tingginya pun harus SAMA. karena jika ada yang miring sedikit, maka nantinya akan seperti gelas berisi air yang di letakkan di atas meja miring.


Spoiler for Step 5:



maka di mulai lah pemasangan jalur saluran air, tembok-tembok, dan pinggirannya.


Spoiler for Step 6:

terlihat bahwa panel-panel tersebut sudah di letakkan dengan sama rata.


Spoiler for Step 7:



di sini terlihat bahwa orang tersebut sedang memasang pipa-pipa untuk kolam renang tersebut, baik pipa pembuangan maupun pipa masuk.
lalu, setelah pipa di pasang, setiap sisi daripada panel (tembok kolam) tersebut diberi penyangga yang terbuat dari besi dan direkatkan kembali dengan menggunakan semen supaya kuat dan stabil untuk menahan volume air.


Spoiler for Step 8:




lalu, truk semen tersebut menuangkan concrete collar (sejenis semen) untuk merekatkan semua instalasi yang sebelumnya dilakukan satu-persatu.


Spoiler for Step 9:

setelah pinggiran dan pondasi sudah siap, maka sekarang bagian kolamnya. lantai kolam tersebut harus di tambahkan pasir agar nantinya tidak terlalu keras dan nyaman. bisa di lihat bahwa yang di berikan pasir adalah yang bagian dangkal (yang ada orang sedang berdiri) dan selebihnya kolamnya langsung dalam ke arah yang sebelah kiri.


Spoiler for Step 10:



kolam renang sudah mulai terlihat dan terbentuk. hanya tinggal beberapa finishing lagi.


Spoiler for Step 11:

nah, setelah itu semuanya di semen hingga rata dan rapi.


Spoiler for Step 12:






nahh, kalau semennya sudah kering, tembok dan lantainya diberi semacam wallpaper yang khusus untuk kolam renang (dalam hal ini, menurut yang di gambar, sang designer tidak memakai ubin)


Spoiler for Step 13:

nahh, sesudah semua kering dan di cek, baru dee di isi dengan air. ettsss, jangan langsung nyebur dulu ya gan masi perlu finishing lagi.


Spoiler for Step 14:

pinggiran kolam tersebut yang kosong di isi dengan tanah dan diratakan


Spoiler for Step 15:




didekor dan diberi sentuhan terakhir.


Spoiler for Step 16:

tadaaaaa


untuk harga pembuatan kolam itu sendiri tergantung dari kebutuhan dan dekorasinya sendiri.

tapi untuk kisarannya ini dia
Size Steel Walls Polymer Walls Cement Gunite
16 x 32 $17,000 $18,000 $19,000 $37,000
18 x 36 $18,000 $19,000 $20,000 $38,000
20 x 40 $19,000 $20,000 $21,000 $39,000

sumber : http://www.kaskus.us/showthread.php?t=3444812

0 comments:

Post a Comment

 

World Wallpaper Dekstop Sponsored by liza Caem